Admin Hibah Internal 17 Apr 2025
Dokumen Pengumuman🎉 Pengumuman Penerima Pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Hibah Internal ITH Tahun 2025
LPPM Institut Teknologi Habibie dengan bangga mengumumkan daftar dosen penerima pendanaan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) Hibah Internal ITH Tahun 2025.
Selamat kepada para dosen yang telah lolos seleksi dan mendapatkan pendanaan untuk pelaksanaan kegiatan Penelitian dan PkM tahun ini. Daftar lengkap penerima dapat diunduh melalui tautan berikut:
https://bit.ly/PengumumanHibahInternalITH2025
Kami mengucapkan terima kasih atas partisipasi aktif seluruh dosen dalam program hibah ini. Semoga kegiatan yang didanai dapat memberikan kontribusi nyata bagi pengembangan ilmu pengetahuan dan pengabdian kepada masyarakat.